Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Santa Klotilda, Pengaku Iman

Santo Santa 03 Juni, Santa Klotilda, Pengaku Iman

Santo Santa 03 Juni

Santa Klotilda, Pengaku Iman

Klotilda adalah puteri raja Burgundia, ia menuntut calon suaminya, Raja Klodwig dari Franken yang masih kafir, supaya tetap diperbolehkan melaksanakan kewajiban agamanya. 

Ketika anak sulung mereka meninggal sesudah pembaptisannya, Klodwig suaminya hampir membatalkan janjinya. 

Namun berkat kesabaran dan kelemah-lembutan Klotilda, Klodwig bertobat menjadi Kristen setelah memenangkan pertempuran atas musuhnya. 

Klotilda meninggal dunia pada tahun 545.

Sumber gambar google.com

Demikianlah Santa Klotilda, Pengaku Iman, semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "Santa Klotilda, Pengaku Iman"

.